Sang Suami

Untuk semua perasaan bahagia menjadi istrimu
Untuk semua hal-hal menyenangkan yang kau berikan
Untuk semua kesabaran yang dipersembahkan
dan untuk cinta tulus yang aku rasakan
terimalah ini, Sayang....



Sebuah ilustrasi wajahmu
Wajah yang selalu ada mengisi suka dukaku
menghiasi ramai sepiku

dariku yang mencintaimu
karena Allah :)


-------------------------------
Setelah ditunjukin ilustrasi ini, dia bilang "kok jelek sih, aku kan ganteng..."
-_____-"

You Might Also Like

1 comments

  1. Keren.. mudah2an langggeng dunia akherat.. amin. sekses selalu buat kalian..:) salam Bunyamin Gayo

    ReplyDelete

Terima kasih sudah membaca, silakan tinggalkan komentar di tulisan ini